Blog ini berisi tentang jenis-jenis ikan yang ada didunia baik itu Ikan Air Asin maupun Ikan Air Tawar. Serta dilengkapi dengan beberapa Khasiat dan Manfaat, Tips dan Cara mengolah ikan. Semoga bisa meningkatkan pengetahuan dan informasi yang bermanfaat untuk semuanya ;)

Sabtu, 06 Juni 2015

Ikan Mas Koki Rancu


Ikan Mas Koki Ranchu merupakan jenis Ikan Koki yang tidak mempunyai sirip. Jenis ikan koki ini mempunyai banyak variasi warna. Namun, warna yang paling dicari oleh para pecinta ikan hias adalah warna kuning sedikit pucat dengan warna kepala merah.

Ikan mas koki jenis Ranchu Gold Fish dengan tampilan yang tidak biasa ini disebut sebagai "raja ikan mas" oleh orang Jepang. Ranchu adalah hasil dari kawin silang yang berbeda dari Lionhead Cina. Ikan ini tidak memiliki sirip punggung, dan memiliki banyak warna seperti orange, merah, putih, merah putih, biru, hitam, hitam putih, hitam merah, kuning pucat dan kepala merah yang sangat jarang dan langka.

(Berbagai Sumber)

Socializer Widget By Blogger Yard
SOCIALIZE IT →
FOLLOW US →
SHARE IT →

0 komentar:

Posting Komentar